Jadwal Keberangkatan bus EKA – Mira dan Harga Tiket 2024

Diposting pada

Jadwal Keberangkatan bus EKA CEPAT – Mira dan Harga Tiket 2024

Perjalanan darat menjadi pilihan bagi sebagian besar orang karena tidak hanya cepat namun juga lebih murah. Selain kereta api dan kendaraan pribadi, bepergian menggunakan bus menjadi alternatif yang sering dipilih salah satunya menggunakan bus antar kota antar provinsi atau disingkat dengan AKAP. Bus AKAP saat ini mudah digunakan dan nyaman karena tak sedikit yang menawarkan fasilitas berupa AC, makan, dan tempat duduk yang nyaman. – Jadwal Keberangkatan bus EKA – Mira-

BACA JUGA : JADWAL KEBERANGKATAN BUS SUGENG RAHAYU 2023

Bagi anda yang sering berpergian di sekitar provinsi Jawa Timur maupun dari Yogyakarta menuju Surabaya dan sekitarnya, pasti tidak asing dengan salah satu bus AKAP yang bernama Eka-Mira. Bus Eka-Mira merupakan bus kelas Patas AC yang sebelumnya bernama PO. Flores. Armada Bus Eka-Mira menggunaan tipe bus yang berasal dari Jepang Hino RK8 dengan kehandalan yang tidak diragukan lagi, di tambah lagi dengan body keluaran karoseri laksana dan tentrem yang sudah teruji kenyamanannya .

Armada dan Tarif atau Harga Tiket bus Eka Mira.

Armada Bus Eka-Mira tergolong berkualitas dan menggunakan suspensi udara untuk meredam getaran. Tak heran jika bus Eka-Mira memiliki sedikit getaran sehingga menambah kenyamanan anda selama di perjalanan. Bus ini menyediakan dua segmen kelas yang berbeda yaitu kelas eksekutif dan kelas ekonomi. Tarif Eka-Mira akan bergantung pada kelas dan rute yang anda pilih.

Jika anda memilih kelas eksekutif, bus Eka menyediakan kelas ini untuk dua rute yang berbeda. Rute yang pertama yaitu Surabaya-Solo-Yogyakarta-Magelang (PP) dan rute yang kedua yaitu Surabaya-Solo-Salatiga-Semarang (PP). Untuk kelas ekonomi, bus Eka menyediakan rute dari Surabaya menuju Madiun, Solo, dan Jogja (PP). Sedangkan untuk bus Mira menyediakan rute dari Surabaya menuju Madiun dan Solo lanjut menuju Semarang dan Yogyakarta,dan berikut merupakan daftar harga tiket PO EKA- MIRA serta rute yang di layani nya.

DAFTAR HARGA TIKET BUS EKA CEPAT 

DAFTAR HARGA TIKET BUS EKA CEPAT 

DAFTAR HARGA TIKET BUS EKA CEPAT 

JADWAL KEBERANGKATAN BUS EKA- MIRA 

Bus Eka menyediakan bus dengan konfigurasi tempat duduk 2-2 menggunakan bus patas sedangkan bus Mira menyediakan bus dengan konfigurasi tempat duduk 2-3 dengan segmen bus ekonomi. Bus Mira juga melayani pembelian tiket on the spot dan melayani kebarangkatan 24 jam. Jadwal bus Eka Mira sangat banyak. Anda bisa memilih waktu yang sesuai melalui pool bus Eka Mira ataupun secara online. Keberangkatan dimulai dari pagi, siang, sore, hingga malam, bahkan beberapa rute bisa 24 jam, dan berikut daftar jadwal keberangkatan bus Eka

JADWAL KEBERANGKATAN BUS EKA CEPAT

Surabaya – Magelang: 00.00, 00.30, 01.00, 02.00, 03.00, 04.00, 05.02, 06.20, 07.00, 07.30, 08.00, 08.30, 09.00, 09.15, 09.30, 10.00, 10.15, 17.40, 18.40, 19.00, 19.15, 19.30, 20.00, 20.15, 20.45, 21.00, 21.15, 21.30, 21.45, 22.00, 22.15, 22.30, 22.45, 23.00, 23.15, 23.30
 
Surabaya – Solo – Semarang: 01.17, 04.23, 06.00, 08.15, 09.45, 10.45, 11.35, 13.45, 15.15, 17.20, 19.45, 20.30, 21.45
 
Semarang – Solo – Surabaya: 17.20, 19.50, 20.25, 21.00, 22.40, 00.30, 01.30, 04.00 , 06.00, 07.20, 10.30, 12.00, 14.30
 
Surabaya – Purbalingga – Bobotsari: 10.30, 15.00, 19.30, 21.30
Bobotsari – Surabaya: 07.00, 13.30, 16.30, 18.30
Purbalingga – Surabaya: 07.30, 14.00, 17.00, 19.00
Jogja – Purbalingga: 20.30, 24.00, 03.30
Surabaya – Purwokerto: 08.20, 09.30, 10.30, 15.00, 16.05, 19.30
Purwokerto – Surabaya: 06.45, 08.00, 09.00, 15.00, 16.00, 18.30
Surabaya – Cilacap: 17.20, 18.20
Cilacap – Surabaya: 12.30, 16.40

JADWAL KEBERANGKATAN BUS MIRA 24 JAM

Surabaya – Jogja: 24 jam
Jogja – Surabaya : 24 jam
Solo – Jogja : 24 jam
Solo – Surabaya : 24 jam

Tags : jadwal keberangkatan bus surabaya solo-jogja, bus eka mira, tarif eka mira, karcis eka mira, jadwal bus eka-mira, tiket online eka mira, rute bus eka mira, eka mira shd,jadwal bus eka mira surabaya – purwokerto,sejarah bus eka mira

65 komentar

  1. Bus EKA.jurusan SBY – PURWOKERTO..
    Klau lebaran masih lewat bojonegoro tdak ya…soalny thun lalu pernah lihat…tlong infonya admin…mau brngkat H-5 bojonegoro-kebumen..agen tiketny dmna

  2. Misi ini tanya rute nih
    Purbaling-ngawi atau Purwokerto- ada agenda ato tidak,dan nomer yg bisa di hub donk.tks

  3. Bus Eka pagi betangkat dari bungurasih jam 04.23 tiba terminal solo jam berapa dan pesan ticket dimana ?

  4. Nice informasi, lanjutkan om…. 😀 ( Hari ini mau ke Madiun, berangkat dini hari) soalnya ada acara pk.08.00wib di Madiun… 😀

  5. surabaya – solo perjalanan ada makan free gk..mohon info gan. soal ny eka cepat pedagang di larang masuk..

  6. pak admin minta info nya dunk,,,, bus eka salatiga tujuan surabaya paling pagi jambrapa ya,,,, biar ngk kelamaan nunggu di terminal nya

  7. Min mau tanya, klo dari surabaya mau ke Salatiga untuk waktu dekat kira² tarif yang harus di bayar berapa ya?
    Apakah masih sama seperti yang di atas atau ada kenaikan harga?
    Terima kasih min

  8. Bos,ada nomor whatsapp nya ngak?

    Kalau untuk besok malem,bus rute magelang jam berapa ? Pas melintas di klaten,ini dari klaten mau ke tempel

  9. klo dari Solo menuju Purwokerto bus malamnya jam berapa? tarifnya berapa? dan sampai purwokerto jam berapa?
    mohon info…terimakasih untuk jawabannya

  10. Min kita kemalaman di pelabuhan surabaya. Mau ke arah jogja
    Mohon bantuannya bus eka stay dimana ajah. Trimakasih.
    Bingung baru pertama di surabaya

  11. Untuk harga tiket bis Mira dan bis Eka dimasa pandemi seperti ini,apakah masih tetap atau ada perubahan?Terima kasih,ditunggu infonya gan🙏

  12. Pak mau tanya hari ini tgl 17.05.2021.apa ada bis dari solo ke purwokerto..sekarang adanya jam berpa dan tiket brp?makasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *